Mungkin Ini Yang Bisa Saya Bagi Kepada Anda
Jika Kurang Berkenan Dengan Artikel Yang Saya Posting, Saya Menghaturkan Maaf, Bila Anda Puas Dan Senang Dengan Artikel Saya Sudah Selayaknya Anda Bisa Berbagi Kepada Anak Yatim Piatu Atau Tetangga Anda Yang Kurang Mampu. Saya yakin dengan berbagi, masalah atau hal yang kita kerjakan akan cepat selesai.

Sabtu, 05 Juli 2008

PEMASANGAN INSTALASI SISTEM PIPA

PEMASANGAN INSTALASI SISTEM PIPA

Pada umumnya pemasangan instalasi listrik system pemipaan harus sesuai dengan standart peraturan yang berlaku, diantaranya :

a. Penyesuaian jarak komponen listrik

· Jarak klem dengan kotak sambung T antara 5cm – 150cm

· Jarak PHB dari lantai harus berjarak 120cm – 150cm

· KWH meter dan ontak PHB harus dipasang berdekatan / bertolak belakang pada dinding rumah

b. Penyambungan kawat

· Pada kotak sambung T, ada atau tidak ada sambungan harus diberi bengkokan sepanjang 19cm

· System penyambungan kawat pada kotak sambung T yaitu system ekor babi diberikan isolasi lasdop/isolasi biasa standart

· Kawat yang disambung harus benar-benar rapat, supaya tidak menimbulkan percik bunga api.

· Pada kendek, kawat terasa harus sebelah kiri, apabila kotak-kotak posisi berdiri, kawat fasa harus disebelah atas.

· Pada fitting lampu kawat harus disamping pada draft fitting

· Usahakan jangan ada sambungan di dalam pipa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

POSTING TERBARU