Hubungan Antar Variabel
a. Hubungan antara nilai bahasa Indonesia dengan prestasi belajar fisika.
Dalarn pelajaran fisika, bahasa Indonesia selain dipakai dalam penyampaian materi juga dipakai dalam penyusunan soal. Jadi dalam menyelesaikan soal fisika secara otomatis mempelajari bahasa Indonesia. Sebab didalam soal fisika selalu menggunakan kalimat - kalimat tertentu yang membutuhkan pemahaman bahasanya dan sekaligus di dalamnya mengandung unsur keterampilan matematika karena siswa mencari hasil suatu pengajaran.
Lebih. Ianjut Rusfendi ( 1976 : 66 ) mengatakan bahwa bahasa merupakan syarat mutlak agar seorang anak sekolah mampti memahami semua ilmu pengetahuan. Anak sekolah tidak mungkin dapat rnengikuti pelajaran dengan baik apabila Ia belum menguasai bahasa persyaratan yaitu bahasa Indonesia.
b. Hubungan antara nilai matematika dengan prestasi belajar fisika.
Menurut Sujana ( 1988 : 21 ) tidak ada mata pelajaran yang hubungannya sangat erat selain hubungan antara mata pelajaran matematika dengan fisika. Untuk mempelajari fisika tingkat lanjut diperlukan bekal matematika yang baik, siswa yang bekal matematikanya cukup berat akan dapat mernpelajari fisika dengan penuh kepercayaan diri, juga di dalam buku fisika kita ketahui bahwa setiap aturan atau hukum - hukum fisika akhirnya berbentuk matematika, disamping itu perhitungan - perhitungan berdasarkan pengetahuan matematika akan muncul dalam mempelajari fisika.
Sujana ( 1988 : 21 ) jika mengatakan satuan - satuan yang digunakan dakwah matematika juga digunakan pada dakwah fisika. Seperti hukum gravitasi disajikan dalam bentuk persamaan untuk menemukan kecepatan yang dipengaruhi oleh jarak dan waktu yang keduanya merupakan hasil kali hubungan matematika dengan fisika yang berbentuk cerita dan untuk menyelesaikannya menggunakan persamaan atau pertidaksamaan.
Mannie kline ( Jujun S. Suriasunantri, 1984 :175 ) mengatakan bahwa untuk menghargai kekuatan sepenuhnya dan matematika, kita harus melihat perannya didalam ilmu fisika modern. Dalam abad ke - XVII , ketika ilmu fisika terbentuk dan mendapat dorongan kuat untuk pertama kalinya hukum - hukum fisika yang diperoleh lewat induksi dan percobaan hukum ialah Newton tentang gerak dan gravitasi. Hukum ini berhubungan dengan konsep gaya, massa dan kecepatan yang merupakan konsep dimana untuk mendapatkan pengetahuan mengenai hubungan antara besaran - besaran tersebut bila ditinjau dan rumusnya merupakan rumus dan persamaan aljabar yang menghubungkan beberapa variabel dalam hal ini adalah sah bila kita bertanya pada ahli matematika.
c. Hubungan nilai bahasa Indonesia dengan nilai matematika
Hubungan antara bahasa Indonesia dengan matematika dalam pelajaran rnatematika Bahasa Indonesia selain dipakai dalam menyelesaikan juga dipakai dalam penyusunan soal cerita yang telah disusun secara matematika. Dengan demikian untuk mengerjakan soal cerita, siswa harus memahami maksud dan tujuan kalimat - kalimatnya.
Jadi dalam meyelesaikan soal cerita secara otomatis mempelajari bahasa Indonesia, sedangkan hubungan bahasa Indonesia dengan matematika yaitu dalam memahami kalimat - kalimat yang ada dalam soal cerita.
Oleh karena itu pelajaran bahasa. Indonesia erat hubungannya dengan pelajaran matematika, terutama pada materi soal cerita.
d. Hubungan nilai bahasa Indonesia dan nilai matematika dengan prestasi belajar fisika,
Dalam pelajaran fisika, bahasa Indonesia selain dalam penyampaian materi juga dipakai dalam penyusunan soal, jadi dalam rnenyelesaikan soal fisika, secara otomatis mempelajari bahasa Indonesia.. Sebab didalam soal fisika selalu rnenggunakan kalirnat - kalimat tertentu yang membutuhkan pemahaman keterarnpilan matematika karena siswa mencari hasil suatu pengajarandan perhitungan angka.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar